Cara Ampuh Masuk Atau Login Ke Akun Blogger Sendiri

cara login ke akun blogger sendiri, buat kamu yang bingung untuk masuk kedalam akun blogger kamu, pastinya untuk orang awam bingung bagaimana caranya. namun sebelum itu kamu harus mengenal terlebih dahulu apa itu blogger 

Blogger atau blogspot salah satu layanan blog gratis milik google sehingga akun blogger bisa ke teritegrasi dengan layanan google lainnya seperti youtube, gmail, cloud, dll. artinya satu akun google bisa menikmati berbagai layanan yang tersediakan oleh google itu sendiri. lalu bagimana cara masuk ke akun bloggger?

Cukup mudah untuk masuk ke akun blogger itu sendiri karena kamu cukup melakukan tutorial dari kudetteknologi yang dibawah. 

Langkah - Langkah Login Ke Akun Blogger Sendiri

Pertama yang kamu harus lakukan yaitu tulis dibagian url browsermu mau menggunakan firefox atau google crome untuk menggunakanya. Blogger.com

 
Langkah kedua kamu klik bagian login yang sudah tertera di atas sebelah kanan. maka akan muncul seperti tampilan di bawah ini 
 
 
Langkah ketiga, masukkan email atau password dari akun google kamu langsung klik berikutnya atua login untuk bisa mengakses blogger kamu. maka akan tampil seperti gambar di bawah ini

Selesai. mudahkan sekali bukan? kamu bisa langsung membuat blogger kamu sendiri dan menulis - menulis artikel atau jurnal hari - hari kamu untuk bisa dibaca oleh banyak orang, semoga artikel bermanfaat untuk kamu yang ingin menjadi penulis di media digital ini.

 


*

Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama