iPhone 14 Pro Bakal Mengusung USB-C

kudetteknologi - Soal kehadiran USB-C di iPhone tak pernah terwujud. Tidak sedikit orang mengingkan iPhone dengan port USB-C ini. Hingga pada bulan lalu yang membuat iPhone X dengan USB-C. Saking viralnya perangkat ini pun terjual dengan harga yang fantastis yaitu 86.001 AS atau sekitar Rp.1.2 miliar. 

iPhone 14 Pro Bakal Mengusung USB-C

 

Meski seperti itu. Minat yang sebesar ini dari para pencinta setia tidak membuat Apple melengserkan port Lightning dari iPhone 13. Namun, kabar mulai datang dan berumor iPhone 14 akan menjadi iPhone pertama (secara resmi( yang bkala memiliki port USB-C

Kabar ini muncul dari tipster bernama LeaksApple Pro dalam artikelnya untuk iDropNews. Ia mengatkana Apple sedang mempertimbangkan menggunakan USB-C untuk iPhone 14, tapi hanya untuk iPhone 14 Pro dan iPhone 14 Pro Max, Sebagai catatan, Rekam jejak LeaksApplePro tidak begitu akurta. Rumor ini sangat bertentangan dengan bocoran dari tipster lainnya. Seperti Tipster Jon Prosser yang sebelumnya mengatakan bahwa desain iPhone 14 memang akan dirombak tapi tetap menggunakan port Lightning.

Artikel Sebelumnya : TerUpdate iOS 15.2 Selesaikan Masalah Bug Panggilan Terputus 

Alasan mengapa Apple pakai Port USB-C di iPhone 14 Pro

LeakApplePro memberikan tiga alasan mengapa Apple akan menyertakan USB-C di iPhone 14 Pro diantaranya : 
  1. Kemampuan transfer USB-C yang lebih cepat ketimbang Lightning sebagai informasi, saat ini iPhone 13 Pro dilengkapi dengan fitur video 4K ProRes yang bisa menghasilkan video satu menit berukuran 6GB atau 720GB untuk video berdurasi 2 jam 
  2. Komisi Eropa ini mengesahkan undang - undang baru yang mengharuskan vendor ponsel menggunakan USB-C di produknya. Karena ponsel android sebagia nbesar usdah menggunakan USB-C, Apple di harapkan untuk mengikuti jejak kompetitornya.
  3. Mengganti port Lightning di iPhone 14 Pro dengan USB-C juga akan membuat ponsel itu jadi lebih ramah lingkungan karena produk Apple lainnya menggunakan USB-C jadi saat berbagi charger dengan mudah. seperti iPad dan MacBOOk terbaru sudah menggunakan USB-C

*

Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama